Upaya Target Percepatan Vaksinasi, Polsek Kertajati Pantau Pelaksanaan Vaksinasi

Majalengka,zonakabar – Pantau vaksinasi Covid-19 di wilayah Polsek Kertajati Polres Majalengka sampai saat ini masih bergulir dan untuk pelaksanaan vaksin hari ini di Kantor Dusun Sukamelang Kecamatan Kertajati dan UPT. Puskesmas Kertajati. Kamis (28/10/2021).

Kali ini sebanyak 1000 (Seribu) warga yang hadir mengikuti antrian untuk mendapatkan vaksin di Kantor Dusun Sukamelang Kecamatan Kertajati dan UPT. Puskesmas Kertajati.

Kegiatan Vaksinasi dilaksanakan pengamanan dipimpin langsung Kapolsek Kertajati AKP Erik Riskandar dan di ikuti Bhabinkamtibmas Polsek Kertajati serta Masyarakat yang akan melaksanakan vaksinisasi dosisi 1 maupun dosis 2.

Pos terkait

Baner SKS